Berita Lokal

MENUJU SATU DATA KABUPATEN BERBASIS DESA/KELURAHAN

28 April 2023 16:40:56

Administrator

32 Kali dibaca

Problem Pemerintah Kabupaten/Kota.
Upaya pengentasan kemiskinan dan problem masyarakat masih dihadapkan kepada persoalan data. problem tersebut dikarenakan belum terbangunnya tata kelola satu data kabupaten berbasis desa.
 
Permasalahan Data di desa.
Desa dibebani untuk melakukan pendataan/pengisian data/verifikasi dan validasi suatu data dengan aplikasi pendataan sektoral sesuai dengan kebutuhan supra desa baik yang disediakan dari pemerintah pusat, provinsi ataupun kabupaten sehingga desa tidak memiliki otoritas terhadap data tersebut. desa dipaksa menggunakan aplikasi yang bersifat parsial seperti ;
  • Siks-NG - Kemensos (pendataan/verval DTKS)
  • E-SAKIP Desa (Kemensos)
  • Siskeudes (Kemenkeu)
  • SIPBM-Kemndes PDT
  • SID - Kemendes PDT
  • Potensi Desa - BPS
  • Pendataan Keluarga - BKKBN
  • Prodeskel - Kemendagri
  • SDGs - Kemendes PDT
  • Sipades - Kemendagri
  • Kawasan Kumuh - Kemen PUPR.
 
Selain aplikasi dari pusat tersebut juga masih terdapat aplikasi dari daerah (provinsi) dan Kabupaten/Kota. dengan SDM desa yang beragam, desa membutuhkan waktu untuk menyesuaikan dengan aplikasi-aplikasi supra desa tersebut sehingga desa tidak produktif terhadap keberlangsungan data yang ada didesa. imbas dari belum terbangunnya tata kelola satu data kabupaten berbasis desa, desa belum memprioritaskan penyelenggaraan data desa. dengan terbangunnya tata kelola satu data kabupaten berbasis desa maka pemerintah kabupaten melalui dinas terkait dapat melakukan intervensi terhadap desa untuk memprioritaskan penyelenggaraan data desa sesuai dengan kebutuhan prioritas data kabupaten. desa belum memiliki aplikasi tata kelola data desa secara mandiri sehingga desa tidak dapat mengelola data secara menyeluruh, lengkap, akurat dan terkini.
OPENDESA
Opendesa dapat membantu pemerintah kabupaten/kota untuk mewujudkan menuju satu data kabupaten berbasis desa/kelurahan.
Kedaulatan Data Desa dengan OpenSID
akan meningkatkan kwalitas perencanaan, dan perumusan kebijakan pembangunan desa.
  1.  akan meningkatkan kwalitas pelayanan dan memberikan manfaat sebesarbesarnya bagi masyarakat dan pihak yang berkepentingan.
  2. dapat menjadi acuan untuk mengukur dan memberikan penilaian secara obyektif terhadap pembangunan desa.
  3. media untuk memperoleh, mengelola dan menyajikan data dan informasi pedesaan.
-----------‐
Anggota OpenDesa
Sumbawa, 26/05/2023.

Kirim Komentar

Komentar Facebook

Peta Desa

Statistik

Aparatur Desa

Back Next

Peta Lokasi Kantor

Alamat:Desa Lawin
Desa :Lawin
Kecamatan:Ropang
Kabupaten:Sumbawa
Kodepos:84372
Telepon:081703307865
Email:desa-lawin@sumbawakab.go.id

Agenda

Untuk sementara belum ada Data Agenda yang dapat ditampilkan

Rapat Lagi
Waktu:08 Januari 2020 05:58:42
Lokasi:Aula Desa
Koordinator:
Rapat bulanan
Waktu:09 April 2020 05:59:18
Lokasi:Ruang rapat
Koordinator:

Sinergi Program

Komentar

M. Ungang

31 Mei 2023 20:54:03

Mantap Desa Lawin, tetap Semangat... selengkapnya

Penduduk Biasa

14 September 2016 06:09:16

Selamat atas keberhasilan Senggigi merayakan Hari Kemerdeakaan... selengkapnya

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:62
Kemarin:8
Total:7.244
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:3.15.151.159
Browser:Mozilla 5.0